24juncover2.jpg

Terapkan disiplin ASN, Kepala Bakorwil V Jember Pimpin Kegiatan Apel Pagi

Mengawali hari kerja Kepala Bakorwil V Jember Bapak Nana Fadjar Prijantoro SH. M.Si memimpin kegiatan apel pagi untuk kesiapan kerja ASN. Senin, 24 Juni 2024.
Kegiatan apel pagi ini di hadiri oleh pejabat struktural dan seluruh pegawai Bakorwil V Jember. Apel pagi dilakukan sebagai sarana pimpinan memberikan pembinaan, arahan dan melakukan pengawasan, juga untuk menyampaikan berbagai informasi pelakasanaan program dan kegiatan.